Travelling

Wisata Unik Hingga Dipantau Habis-Habisan, Tips Liburan Di Korea Utara

      Wisata Unik Hingga Dipantau Habis-Habisan, Tips Liburan Di Korea Utara

Uniknya berwisata di Korut sebenarnya bisa membuat orang sedikit kagum dan bisa memperoleh sensasi unik di negeri tersebut. Walau demikan, Anda harus tahu tips liburan di Korea Utara yang tak boleh sembarangan dilakukan. Banyak orang menyebut, Korea Utara adalah tempat tidak ramah bagi pengunjung, tertutup juga tidak bisa bebas sembarangan melakukan sesuatu. Tetapi dibalik segudang peraturan yang ada, negara ini serasa menampilkan sisi lain dari sebuah tempat yang cukup layak dikunjungi.

tips liburan di korea utara

 

Sponsor: halo jasa

Korea Utara saat ini masih dipimpin oleh seorang presiden diktator bernama Kim Jong Un. Korea Utara juga memberi kesempatan bagi para warga asing yang ingin berkunjung ke negara itu. Wisatawan bisa dengan mudah mengeksplor segala keindahan alam dan kota-kota disana meski harus dibekali peraturan aneh yang harus dipatuhi. Lantas seperti apa langkah yang harus dilakukan supaya liburan di Korut bisa lebih menyenangkan?

Wisata Unik Hingga Dipantau Habis-Habisan, Tips Liburan Di Korea Utara

1. Harus Menggunakan Paket Tur Wisata

Tips pertama adalah ketika mengunjungi Korea Utara, pastikan Anda menggunakan jasa paket tur wisata tujuan negara lain. Dengan memanfaatkan paket tour, semua aktifitas turis bisa dikendalikan dan diperhatikan oleh pemerintah setempat dan bersifat wajib. Tak hanya itu, wisatawan juga tidak diizinkan berkunjung ke tempat seru tanpa seorang pemandu. Dilarang gunakan transportasi umum, dan saat meninggalkan hotel juga harus bersama pemandu. Segala bentuk aktivitas memang dibatasi, jadi jika Anda merasa keberatan bisa mengurungkan niat karena siapapun wisatawan yang melanggar akan dihukum.

Wisata Unik Hingga Dipantau Habis-Habisan, Tips Liburan Di Korea Utara

2. Batas Izin Masuk

Peraturan selanjutnya adalah pembatasan jumlah pengunjung. Mereka yang ingin berkunjung harus dibatasi termasuk pengunjung yang tercatat sebagai daftar hitam sangat dilarang ke Korea Utara. Bahwa ada yang menyebut beberapa negara seperti Amerika, Inggris, Israel dan Jepang dilarang masuk. Tetapi pada awal 2010, Amerika diperbolehkan berkunjung ke Korea Utara. Dan kini sejak 1 September 2017, pemerintah Korut kembali melarang Amerika berlibur di sana. Salah satu alasan adalah konflik dan masalah antara dua negara.

Wisata Unik Hingga Dipantau Habis-Habisan, Tips Liburan Di Korea Utara

3. Dipantau Habis-habisan

Untuk bisa menikmati suasana di Korut, pengunjung wajib menyerahkan paspor pada pemandu untuk alasan keselamatan. Tak hanya itu, pengunjung dilarang membawa ponsel saat liburan supaya tidak memiliki akses ke luar negeri. Sementara untuk urusan belanja, pemandu juga akan mengikuti memastikan semuanya tetap dalam pantauan. Jangan pula berharap mengajak bicara penduduk setempat tanpa adanya pemandu. Melanggar peraturan ini bisa-bisa Anda kena hukuman dan penjara hingga siksaan berat.

tips liburan di korea utara

 

4. Hormat Pada Sang Pemimpin

Hal wajib lainnya yang harus dipatuhi adalah ketika bertemu dengan patung Kim Il Sung dan Kim Jong Un raksasa, mereka harus membungkuk badan tanda menghormati pemerintah setempat. Pengunjung yang tidak melaksanakan aturan itu dianggap sedang melakukan tindakan kriminal. Tak hanya itu saja, sejumlah peraturan unik lain juga harus dipatuhi. Peraturan tersebut antara lain tak boleh bertransaksi mata uang, harus berbelanja ke toko khusua warga asing, meminta izin mengambil foto dan pemeriksaan hasil foto hingga diwajibkan  memotret patung pemimpin Korea Utara secara utuh atau tidak boleh setengah badan.

Meski terbilang aneh tetapi melakukan perjalanan di Korut cukup memberi pengalaman seru. Walau banyak aturan yang harus dipatuhi, kenyataannya liburan ke Korea Utara yang notabene memiliki aturan yang berbeda dirasa sangat unik dan pengalaman seru. Anda yang ingin nikmati sensasi liburan di sana jangan lupa abadikan moment penting sambil membeli beberapa souvenir unik khas Korut. Demi memudahkan pengiriman barang, bisa menggunakan jasa pengiriman internasional, sesuaikan pula dengan aturan pemerinta disana. Dan jika butuh bantuan Halo Jasa siap menyediakan jasa pengiriman barang melalui jalur internasional.

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top
$(window).load(function() { // The slider being synced must be initialized first $('.post-gallery-bot').flexslider({ animation: "slide", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, itemWidth: 80, itemMargin: 10, asNavFor: '.post-gallery-top' }); $('.post-gallery-top').flexslider({ animation: "fade", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, prevText: "<", nextText: ">", sync: ".post-gallery-bot" }); }); });