Info Kedokteran

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

Umumnya penderita diabetes mengalami masalah pada tubuhnya dimana muncul rasa lemas berlebih sehingga malas untuk melakukan aktivitas. Untuk mengatasi hal tersebut, sejumlah trik melakukan senan kaki diabetes penting dilakukan agar kebugaran tubuh di penderita bisa terjaga sehingga terhindar dari risiko komplikasi penyakit. Senam kaki diabetes akan membantu mengatur sirkulasi darah terlebih pada bagian kaki. Menurt jurnal kesehatan dari Universitas Sriwijaya, senam kaki diabetes bisa membantu melancarkan peredaran darah di sekitar kaki. Dan berikut ini gerakan senam yang bisa dilakukan.

 

trik melakukan senan kaki diabetes

Sponsor: halo jasa

  • Siapkan kursi dan dua lembar kertas

Sebelumnya pastikan Anda menyiapkan sebuah kursi yang nyaman dan dua lembar kertas koran. Atur waktu minimal 30-45 menit untuk latihan senam ini. Pertama duduklah di atas kursi dengan posisi senyaman mungkin. Rilekskan tubuh dan kaki Anda sambil memastikan kedua kaki menyentuh permukaan lantai.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Gerakan mengankat telapak kaki

Gerakan pertama adalah mengangkat telapak kaki lalu naikkan kaki dengan tumit masih menempel ke atas lantai. Kembalikan kaki hingga telapaknya menyentuh lantai. Lakukan sebanyak 10 kali.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Angkat satu telapak kaki ke atas

Gerakan berikutnya dengan mengangkat telapak kaki ke atas dengan tumit masih menempel ke langit sementara kaki satnya mengankat tumitnya namun telapak kakinya menempel ke lantai. Lakukan secara bergantian sebanyak 10 kali masing-masing kaki. Berikutnya buat tumit Anda tetap berada di atas lantai dan naikkan telapak kakinya ke atas. Lakukan gerakan memutar telapak kaki sebanyak 10 kali. Lakukan hal yang sama pada kaki berikutnya.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Angkat satu lutut dan luruskan

Gerakan yang satu ini bisa melatih kekuatan lutut caranya dengan mengangkat satu lutut dan luruskan. Mulailah menggerakkan jari jemari kaki ke arah depan secara bergantian. Gerakan akan membantu meregangkan jari-jari kaki. Lakukan sebanyak 10 kali masing-masing kaki.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Angkat dua lutut dan luruskan

Setelah melakukan gerakan mengangkat satu lutut, selanjutnya lakukan dengan kedua lutut diangkat dan diluruskan. Luruskan lutut secara bersamaan ke atas dan ke bawang dengan mengulang gerakan sebanyak 10 kali.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Satu kaki dan luruskan

Angkatlah satu kaki dan luruskan ke depan. Gunakan ujung kaki untuk menggambar huruf o dengan cara memutar dari samping ke atas lalu ke bawah dan kesamping laku. Lakukan secara bergantian sebanyak 10 kali.

Trik Melakukan Senam Kaki Diabetes Lancarkan Sirkulasi Darah

  • Letakkan koran di atas lantai

Mulailah letakkan koran Anda ke atas lantai lalu taruh kedua kaki diatasnya. Bentuk koran dengan kaki menjadi sebuah bulatan bola. Jika sudah kembalikan bulatan tersebut ke lembaran semula. Lakukan gerakan sekali saja. Selanjutnya robek koran jadi dua bagian dan robek bagian tersebut menjadi bagian yang lebih kecil dengan kedua kaki.

Bagaimaa sangat mudah bukan melakukan senam diabetes ini. Gerakan-gerakan ini bisa melatih dan melancarkan sirkulasi darah di kaki khususnya yang memiliki riwayat diabetes. Untuk bisa membantu latihan lebih maksimal, Anda bisa mencoba gunakan tempat duduk yang nyaman dan bersih. Jika dirasa tempat duduk itu sudah tidak memberikan kenyamanan untuk Anda silahkan cek kondisinya apakah ada bahan yang rusak atau tetkelupas. Guna membantu membuat kursi kembali bagus, coba gunakan jasa service furniture di Halo Jasa.

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top
$(window).load(function() { // The slider being synced must be initialized first $('.post-gallery-bot').flexslider({ animation: "slide", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, itemWidth: 80, itemMargin: 10, asNavFor: '.post-gallery-top' }); $('.post-gallery-top').flexslider({ animation: "fade", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, prevText: "<", nextText: ">", sync: ".post-gallery-bot" }); }); });