Kulit ku

Jenis-Jenis Kulit Manusia Yang Harus Anda Ketahui

Jenis-jenis kulit manusia– Kulit adalah salah satu bagian dari tubuh yang pertama kali dilihat dan nilai oleh seseorang. Jika kulit tidak dirawat dengan baik dapat merusak penampilan Anda. Ada berbagai macam-macam jenis kulit tubuh, jadi Anda harus mengetahuinya agar dapat menemukan perawatan yang paling tepat.

Jenis-Jenis Kulit Manusia

sponsor: dr rochelle skin expert.

Kulit yang sehat adalah kunci utama untuk memberikan penampilan terbaik pada diri Anda. Oleh sebab itu perusahaan dan klinik kecantikan benar-benar memperhatikan kesehatan kulit. Walaupun Anda mengenakan pakaian apapun dan dengan berbagai macam gaya rambut, kulit tubuh adalah poin utamanya.

Anda harus merawat kulit secara rutin, namun sebelumnya Anda harus mengetahui jenis kulit Anda terlebih dahulu. Sehingga dengan demikian Anda dapat memilih produk yang tepat, bagaimana cara merawat kulit yang sesuai dengan kulit Anda. Berikut adalah jenis-jenis kulit manusia yang ada:

  1. Kulit berminyak

Biasanya orang dengan kulit yang berminyak akan selalu mengalami masalah jerawat dan komedo dari waktu ke waktu. Bukan hanya kulit, namun rambut juga berminyak dan memiliki bau tidak sedap bagi Anda yang memiliki jenis kulit ini. Oleh sebab itu Anda harus rutin keramas.

Kulit yang berminyak biasanya lebih halus, membutuhkan pembersihan yang lebih dapat dengan cleansers. Anda harus rutin melakukan pembersihan pada wajah, hal ini akan lebih baik untuk mengatasi masalah jerawat dari pada Anda menggunakan obat-obatan jerawat.

  1. Kulit kering

Anda dapat mengetahui jenis kulit yang kering dengan mudah. Biasanya kulit yang kering akan bersisik, dan menimbulkan rasa gatal. Kulit yang kering harus mendapatkan perawatan khusus, jangan menggosoknya, hindari udara panas, sering menggunakan pelembab, dan batasi penggunaan bahan kimia.

Jika kulit yang kering tidak mendapatkan perawatan dengan baik, maka dapat mengembangkan eksim yang dapat menyebabkan merah-merah dan gatal.

  1. Kulit sensitif

Jenis kulit ini adalah jenis kulit yang tidak wajar. Jenis kulit ini biasanya akan bereaksi buruk terhadap parfum, krim kecantikan, dan semisalnya. Kulit kering terkadang dapat menjadi sensitif. Kulit sensitif disebabkan oleh faktor genetik, jadi Anda hanya perlu menggunakan pembersih khusus dan pelembab secara rutin.

Anda dapat membicarakannya dengan dokter ataupun ahli kecantikan untuk mendapatkan perawatan yang tepat, karena perawatan kulit sensitif harus dilakukan dengan hati-hati.

  1. Kombinasi jenis-jenis kulit

Jenis kulit juga dapat bercampur-campur. Misalnya pada bagian kulit wajah berminyak, namun pada tangan justru kering. Hal ini bisa saja terjadi dan Anda harus merawat kulit dengan cara yang tepat sesuaikan dengan kondisi kulit.

Demikian beberapa jenis-jenis kulit manusia yang ada. Perawatan kulit yang baik adalah dengan mengetahui jenis kulit Anda terlebih dahulu, sehingga Anda dapat memilih krim, pembersih, dan perawatan lain yang sesuai.

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top
$(window).load(function() { // The slider being synced must be initialized first $('.post-gallery-bot').flexslider({ animation: "slide", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, itemWidth: 80, itemMargin: 10, asNavFor: '.post-gallery-top' }); $('.post-gallery-top').flexslider({ animation: "fade", controlNav: false, animationLoop: true, slideshow: false, prevText: "<", nextText: ">", sync: ".post-gallery-bot" }); }); });